• Informasi Kegiatan Ujian

    Berikut adalah course untuk kegiatan Ujian Akhir Praktikum di Lab Manajemen.

    Ujian Akhir Praktikum adalah evaluasi yang dilakukan untuk mengukur kemampuan dan pemahaman mahasiswa terhadap materi praktikum yang telah dipelajari selama periode praktikum. Ujian Akhir Praktikum mencakup kegiatan praktis yang sesuai dengan Mata Praktikum yang ditempuh, seperti Pemecahan Studi Kasus di laboratorium simulasi bisnis. Tujuan dari Ujian Akhir Praktikum adalah untuk memastikan bahwa mahasiswa tidak hanya memahami teori, tetapi juga mampu menerapkan pengetahuan tersebut dalam praktik nyata.