1. stress panas pada ayam membuat ayam lebih banyak minum sehingga konsumsi pakan menurun sehingga kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan tidak terpenuhi oleh ayam, hal ini dapat mengakibatkan metabolisme dan pertumbuhan ayam terganggu.
2. salah satu cara ayam melepaskan cekaman panas dengan cara panting.
3. kadar amonia yang tinggi dapat mengganggu saluran pernafasan pada ayam sehingga tingkat kematian pada ayam lebih tinggi dan dapat mempengaruhi produksivitas ayam.